Kumpulan Soal Ujian Saringan Masuk Stan 2015

Ujian Nasional telah selesai dilaksanakan, Bekal menghadapi ujian saringan masuk Perguruan Tinggi Negeri sudah mulai disapkan sejak dini. Baik mengikuti bimbingan belajar, try out, maupun mempelajari soal-soal yang pernah diujikan.

STAN adalah salah satu Perguruan Tinggi yang sangat banyak peminatnya, karena selain kuliahnya gratis, ada peluang besar untuk langsung bekerja di Kementerian Keuangan. Untuk persiapan menghadapi usm stan, salah satunya dapat dilakukan dengan mempelajari soal-soal ujian, karena selain biaya murah, kumpulan soal usm stan sangat representatif dengan soal yang akan diujikan. Masih tersedia, buku latihan kumpulan soal dan pembahasan ujian masuk stan

Tuesday, June 4, 2024

Pengumuman Pendaftaran Mahasiswa Baru STAN 2013/2014


Kementerian Keuangan Republik Indonesia akan menerima putra dan putri Warga Negara Indonesia untuk mengikuti pendidikan pada Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) dengan pilihan program :
1. Program Diploma I Keuangan Spesialisasi Kepabeanan dan Cukai
2. Program Diploma I Keuangan Spesialisasi Pajak
3. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Akuntansi
4. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Kepabeanan dan Cukai
5. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Pajak
6. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Penilai
7. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Kebendaharaan Negara
8. Program Diploma III Keuangan Spesialisasi Pengurusan Piutang dan Lelang Negara